21 Oct2014
Kontrol LED Menggunakan Sensor Cahaya
Kita akan belajar membuat suatu rangkaian alat, yaitu mengontrol led menggunakan sensor cahaya atau Analog Ambient Light Sensor.
Cara kerja sensor ini yaitu ketika sensor tidak mendeteksi cahaya, maka akan menyalakan led. Dan ketika sensor mendeteksi cahaya, maka LED mati.
Bahan-bahan yang dibutuhkan:
- 1x Arduino UNO
- 1x Analog Ambient Light Sensor
- 3x Kabel Jumper
- 1x LED White
- 1x Kabel USB A-B
Step By Step
int ledPin = 13; } void loop() { int val; val=analogRead(sensorPin); // mengkoneksi sensor cahaya ke pin analog 0 Serial.println(val); if (val < 80) { // untuk mengatur intensitas cahaya digitalWrite(ledPin,HIGH);// nyalakan led delay(100); } if (val > 90) { // untuk mengatur intensitas cahaya digitalWrite(ledPin,LOW); delay(100); } } |
Semoga Bermanfaat !!!!
Comments